Cerita Anak: Semut dan Belalang app for iPhone and iPad


4.4 ( 7344 ratings )
Games Education Educational Family
Developer: EDUCA SISFOMEDIA INDONESIA, PT
Free
Current version: 1.0, last update: 7 years ago
First release : 12 Nov 2014
App size: 36.68 Mb

RIRI (Cerita Anak Interaktif & Game Edukasi) hadir dengan kisah baru : RIRI - SEMUT DAN BELALANG. Dongeng tentang binatang memang sangat disukai oleh anak-anak. Dalam dongeng kali ini, menceritakan tentang keluarga semut yang sangat rajin bekerja dan seekor belalang yang malas. Keluarga semut bergotong royong mengumpulkan makanan sebelum musim dingin tiba. Sedangkan si Belalang, ia terlalu asyik bermain musik hingga lupa bahwa ia harus mengumpulkan makanan. Nah, bagaimanakah nasib si belalang saat musim dingin tiba? Ikuti kisahnya yaaa... Dongeng yang satu ini sangat menarik,, Sayang kalau dilewatkan.

RIRI (Cerita Anak Interaktif) berusaha menghadirkan sebuah aplikasi buku cerita anak dan dongeng yang menarik dan interaktif. Dikemas menggunakan bahasa yang ringan, sehingga mudah dimengerti oleh anak-anak. Aplikasi ini dilengkapi dengan animasi, suara serta musik pendukung yang menjadikan lebih menarik.

POINT KHUSUS
-----------------------------------------
1. Buku Cerita dengan Narasi Otomatis
2. Buku Cerita dengan mode Baca Sendiri
3. Animasi yang menarik
4. Permainan edukasi yang mendidik (belajar warna, berhitung, puzzle, labirint, ketangkasan,)
5. Musik dan Audio yang membuat cerita menjadi lebih hidup
6. Cocok untuk anak-anak

Aplikasi ini dapat digolongkan ke dalam aplikasi Dongeng Anak, Cerita Anak Interaktif, Cerita Rakyat, Asal Usul Daerah, Cerita Daerah. Sangat cocok untuk anak-anak :)

Mengenai RIRI
------------------------------------------
RIRI merupakan serial buku cerita anak interaktif yang mengusung tema cerita-cerita rakyat asli dari Indonesia serta dongeng dari seluruh dunia. Semua cerita rakyat dan dongeng ini dikemas secara interaktif, disuguhkan dengan nuansa khas Indonesia. Buku cerita anak ini dapat digunakan oleh anak-anak yang belum bisa membaca melalui narasi dan animasi otomatis. Untuk anak-anak yang sudah bisa membaca dapat menggunakan mode Baca Sendiri. Selain Buku Cerita Anak Interaktif, setiap seri disediakan permainan edukatif untuk anak yang mendidik seperti Warna, Angka, Berhitung dan masih banyak lagi yang lainnya.

Kami mengharapkan kritik dan saran dari anda, jangan ragu untuk mengirimkannya ke :
educastudio@gmail.com
Informasi lebih lanjut mengenai Buku Cerita Anak Interaktif (RIRI):
Website: www.educastudio.com
Facebook: www.facebook.com/educastudio
Twitter: @educastudio

Bagi yang suka berburu buku cerita anak ataupun buku dongeng, RIRI menjadi pilihan yang tepat. Downlaod sekarang juga, dan temukan keasyikan didalamnya.